Perangi Kekerasan Seksual, Kampus Luncurkan Ertri
Bayang-bayang kekerasan seksual seringkali menghantui kehidupan sivitas akademik di lingkungan kampus. UIN Jakarta memulai langkah konkret dengan menyediakan unit layanan terpadu kekerasan seksual.
Bayang-bayang kekerasan seksual seringkali menghantui kehidupan sivitas akademik di lingkungan kampus. UIN Jakarta memulai langkah konkret dengan menyediakan unit layanan terpadu kekerasan seksual.