Debat Daring Guna Jaga Kondusifitas
Kericuhan yang terjadi di Kampus Satu UIN Jakarta menyebabkan Debat Kandidat Dema dan HMPS FITK terpaksa daring. Namun, para paslon mengaku lebih senang jika debat dilaksanakan secara luring.
Kericuhan yang terjadi di Kampus Satu UIN Jakarta menyebabkan Debat Kandidat Dema dan HMPS FITK terpaksa daring. Namun, para paslon mengaku lebih senang jika debat dilaksanakan secara luring.
Pojok Seni Tarbiyah menyelenggarakan pentas seni secara tatap muka pada Jumat (3/3). Dekan Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan, Sururin berharap adanya pentas ini bisa dilanjutkan ke kancah Internasional.